Posts

Perguruan Silat Maen Tjingkrig

Bang Lutfi, begitu beliau akrab disapa oleh banyak pesilat di Bumi Nusantara ini, Beliau adalah salah satu keturunan para pendekar karena kedua orang tuanya yaitu ayah dan ibu kandungnya adalah orang yang juga mengusai ilmu beladiri khususnya beladiri silat asli produk indonesia, sejak usia dini, dalam usia yang masih kecil beliau sudah diajarkan oleh ayahnya suatu beladiri silat dan hingga akhirnya beladiri silat sudah mendarah daging dalam tubuhnya, perjalanannya dalam dunia persilatan sudah tahunan, beliau telah memulai perjalanan keilmuannya di tahun 1974 saat sang ayah mulai mengajarinya Silat Cimande yang kemudian beliau perdalam lagi dengan Silat tenaga dalam Margaluyu yang beliau pelajari dari sang kakek. Rupanya 2 aliran silat ini masih belum cukup memuaskan Bang Lutfi dalam menuntut ilmu silat, hingga akhirnya di tahun 1983 beliau mendalami Silat Kwitang, demi menyempurnakan pengetahuannya maka beliau pun mendalami ilmu beladiri dari Negeri Matahari terbit yaitu Kempo di
Recent posts